Polsek Mande Gencarkan Patroli Antisipasi Tawuran Pelajar Usai Sekolah

    Polsek Mande Gencarkan Patroli Antisipasi Tawuran Pelajar Usai Sekolah

    Polsek Mande Polres Cianjur Polda Jabar - Antisipasi terjadinya tauran antar pelajar, Polsek Mande menggiatkan patroli di sekolah-sekolah tongkrongan pelajar utamanya ketika jam pulang sekolah. 

    Patroli tersebut dilakukan secara rutin hingga ke lokasi-lokasi yang sering di temukannya remaja-remaja berkumpul setelah pulang sekolah

    Kapolres Cianjur AKBP Aszhari Kurniawan melalui Kapolsek Mande Iptu Dadeng, mengatakan bahwa Patroli ini rutin dilaksanakan untuk mencegah tauran antar pelajar serta kejahatan lain guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

    "Petugas juga mengimbau kepada para pelajar untuk langsung pulang ke rumah setelah jam pulang sekolah guna menghindari aktivitas yang mengarah kepada tawuran."ujarnya

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Tengahi Permasalahan Masyarakat Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Ajak Bersama Jaga Kamtibmas, Kanit Patroli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: CDN Ajaib, Misi Kilat Informasi dari Pusat ke Pelosok Negeri
    Film Pendek dan Animasi Karya Siswa SMK Budi Luhur Siap Menghiasi Layar Bioskop dalam Rilis Perdana!
    POLDA JABAR BERHASIL UNGKAP KASUS BAHAN POKOK PENTING (BAPOKTING)
    Hendri Kampai: Kabinet Merah Putih, Kembali Jadi Indonesia

    Ikuti Kami