Kepala Desa Cikondang Bersama Babinmas Siap Bersinergi Untuk Stop Bulying Dan Kenakalan Remaja

    Kepala Desa Cikondang Bersama Babinmas Siap Bersinergi Untuk Stop Bulying Dan Kenakalan Remaja

      Polsek Cibeber Polres Cianjur Polda Jabar - Bhabinmas Dalam upaya Frepentif menjaga keseimbangan kamtibmas dilingkungan masyarakat agar selalu aman dan kondusif dan maraknya pelanggaran yang terjadi dikalangan pelajar

       Kapolres Cianjur AKBP ASZHARI KURNIAWAN melalui Kapolsek Cibeber KOMPOL ACA NANA SURYADI dengan Bhabinkamtibmasnya melaksanakan kegiatan Silaturahmi dan koordinasi bersama Bp. Yana selaku kepala desa cikondang pada Hari Rabu Tanggal 04 Oktober 2023 pukul 10.00 wib.

       Kegiatan silaturahmi tersebut dalam upaya antisipasi Bulying dan kenakalan remaja lainnya, karena adanya salah satu lokasi di wilayah cikondang yanh sering dipergunakan pelajar untuk nongkrong yg akan memicu terjadinya tawuran

    Kepala desa cikondang terlihat sangat antusias dan mengapresiasi Bhabinmas yg tanggap melakukan koordinasi bersama pihak desa dalam menjaga keseimbangan kamtibmas di wilayah binaannya

    Disela sela dialog kegiatan tersebut, Bhabinmasnya juga menekankan kepada kepala desa dalam upaya pencegahan Kebakaran dan antisipasi  kekeringan dilingkungan masyarakat, menanggapi musim kemarau panjang yang saat ini terjadi

       Kapolsek Cibeber pada saat dikonfirmasi Ditempat terpisah mengatakan, bahwa Bhabinkamtibmas melaksanakan kegiatan koordinasi bersama Mitra kerja yakni salah satunya kepala desa yang siap turut berperan aktif menjaga keseimbangan kamtibmas di wilayah desa Binaan agar tercipta situasi kamtibmas yg aman dan kondusif, Ujar kapolsek cibeber

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Marak Terjadi Kegiatan Kenakalan Remaja,...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Kelangkaan Air Bersih, Bhabinmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: CDN Ajaib, Misi Kilat Informasi dari Pusat ke Pelosok Negeri
    Film Pendek dan Animasi Karya Siswa SMK Budi Luhur Siap Menghiasi Layar Bioskop dalam Rilis Perdana!
    POLDA JABAR BERHASIL UNGKAP KASUS BAHAN POKOK PENTING (BAPOKTING)
    Hendri Kampai: Kabinet Merah Putih, Kembali Jadi Indonesia

    Ikuti Kami