Cegah Kerawanan Kamtibmas, Bhabinmas Gencar Sambangi Warga

    Cegah Kerawanan Kamtibmas, Bhabinmas Gencar Sambangi Warga

       Polsek Cibeber Polres Cianjur Polda Jabar  - Dalam menciptakan dan menjaga Kamtibmas dilingkungan Masyarakat, Bhabinkamtibmas laksanakan sambang warga demi menjaga keseimbangan wilayah agar tetap aman dan kondusif.

       Kapolres Cianjur AKBP ASZHARI KURNIAWAN melalui Kapolsek Cibeber KOMPOL ACA NANA SURYADI bersama dengan anggota Bhabinkamtibmasnya melaksanakan sambang warga dalam menjaga segala potensi keamanan wilayah pada Hari Senin Tanggal 21 Agustus 2023 pukul 11.30 wib.

       Upaya yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas dan kepala desa ini mendapat respon posotif dari masyarakat karena berkat kehadiran Bhabinkamtibmas warga jadi mengerti tentang TPPO, C3 dan kenakalan remaja serta gent motor. demi kondusifitas wilayah desa binaan yg kondusif

       Kapolsek Cibeber pada saat dikonfirmasi melalui WhatsApp mengatakan bahwa Bhabinkamtibmas harus bisa memberikan edukasi dan himbauan kepada warga atau instansi terkait demi menyampaikan himbauan dari pimpinan kepada warga di wilayah desa binaanagar terhindar dari tindak kejahatan yang akan terjadi, Ujar Kapolsek Cibeber

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Polisi Rw Jaga Kesetabilan Keamanan Terus...

    Artikel Berikutnya

    Musim Kemarau, Bhabinmas Laksanakan Sosialisasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: CDN Ajaib, Misi Kilat Informasi dari Pusat ke Pelosok Negeri
    Film Pendek dan Animasi Karya Siswa SMK Budi Luhur Siap Menghiasi Layar Bioskop dalam Rilis Perdana!
    POLDA JABAR BERHASIL UNGKAP KASUS BAHAN POKOK PENTING (BAPOKTING)
    Hendri Kampai: Kabinet Merah Putih, Kembali Jadi Indonesia

    Ikuti Kami